Cara Mengajar Anak Membaca – Anda memiliki anak usia prasekolah yang siap masuk Taman Kanak-Kanak (TK) atau Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)? Itu artinya Anda sebagai orangtua harus mulai  mengajarkan membaca kepada anak. Meski menurut kementerian pendidikan tidak baik mengajarkan aktivitas membaca, menulis, dan berhitung kepada anak-anak usia prasekolah, namun itu tidak sesuai dengan fakta …